728x90 AdSpace

  • Latest News

    Jumat, 22 Januari 2016

    Wisata Snorkeling Pulau Pahawang


    Ada banyak spot atau tempat eksotik di Lampung yang bisa jadi pilihan agan-agan untuk snorkeling. Pulau yang punya terumbu karang dan marine life yang luar biasa, dengn kedalaman yang relatif dangkal cukup menjadi pilihan menarik loh. Pulau-pulau di teluk Lampung relatif aman karena terlindungi oleh banyak pulau-pulau kecil disekitar tenggara provinsi lampung. Diantara banyak pulau tersebut  ada P. Tegal, P.Kelagian, P.Mahitam, Lalangga, Puhawang atau Pahawang, dan lain sebagainya. Hanya beberapa menit dari pelabuhan Ketapang, Pesawaran.

    Apa sih itu snorkeling? snorckeling merupakan kegiatan menyelam dari permukaan saja, kita melihat pemandangan didalam laut dari permukaan menggunakan alat pernafasan pada mulut dan juga menggunakan alat bantu gerak seperti fins/kaki katak (sirip selam) untuk menambah daya dorong dengan berbahan elastis allsize untuk ukuran kaki kita, booties atau sepatu pelapis.
    • Blogger Comments
    • Facebook Comments

    0 komentar:

    Posting Komentar

    Item Reviewed: Wisata Snorkeling Pulau Pahawang Rating: 5 Reviewed By: nft
    Scroll to Top